Bebasbaru
  • Home
  • Headline
    • Tokoh, Politik dan Investigasi
    • Post
    • Kriminal
    • Nasional dan Daerah
    • Internasional
    • Advetorial
    • Dunia Islam
    • Otomotif
    • Tabloid
  • Lintas Kalimantan
  • Olahraga & Gaya Hidup
  • Hiburan
    • Gosip
    • Film
    • Cerbung
No Result
View All Result
  • Home
  • Headline
    • Tokoh, Politik dan Investigasi
    • Post
    • Kriminal
    • Nasional dan Daerah
    • Internasional
    • Advetorial
    • Dunia Islam
    • Otomotif
    • Tabloid
  • Lintas Kalimantan
  • Olahraga & Gaya Hidup
  • Hiburan
    • Gosip
    • Film
    • Cerbung
No Result
View All Result
Bebasbaru
No Result
View All Result
Home Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 35), Latihan Silat Bikin Han Han Bosan

“Suci, apakah belajar silat begini tidak menjemukan? Jangan-jangan kalau sudah lulus, sekali berdiri memasang bhesi kedua kakiku lalu berakar di tanah

admin_bebasbaru by admin_bebasbaru
4 November 2025
in Cerbung
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An

Ilustrasi Cersil Kho Ping Hoo, Pendekar Super Sakti

189
SHARES
1.5k
VIEWS

BEBASBARU.ID, MAHAKARYA-CERBUNG – Han Han diharuskan memasang kuda-kuda dan de­ngan demikian, ia mulai memaksa otot-otot kakinya, dan melatih otot-otot ka­kinya itu.

Agar menjadi seperti kaki ahli silat karena sepasang kaki merupakan pilar terpenting bagi seorang ahli silat. Makin kuat kuda-kudanya, makin sempurnalah ilmu silatnya, demikian pendapat para ahli silat.

Baca Juga

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 36), Pasang Bhesi di Kaki Bikin Han Han Bosan

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 34), Jadi Sahabat Sin Lian Berlatih Silat

Han Han merupakan seorang anak yang rajin dan tekun. Akan tetapi ke­rajinannya ini hanya ditujukan untuk membaca kitab karena memang sejak kecil ia sudah “berkecimpung” dalam lautan kitab-kitab dan huruf-huruf sastra.

Kalau disuruh menghafal, sekali baca ia dapat mengingat seribu huruf di luar kepala. Kini, disuruh melatih bhesi, ia merasa tersiksa sekali.

Menimba air pun harus dengan sepasang kaki memasang besi, di waktu berdiri, di waktu jong­kok.

Bahkan di waktu ia berdiri memasak air dan membantu pekerjaan Sin Lian mengurus rumah, ia diharuskan oleh gu­runya untuk memasang kuda-kuda.

Dan semua ini selalu diawasi dan dikontrol secara keras oleh Sin Lian!

“Sute, memang membosankan belajar bhesi seperti ini. Akan tetapi karena bhesi amat penting, sute harus tekun. Aku sendiri semenjak pandai berjalan sudah disuruh belajar bhesi oleh Ayah!”

Han Han menarik napas panjang. Su­dah hampir sebulan ia berlatih bhesi seperti ini. Bayangkan saja. Dalam se­bulan itu ia selalu memasang bhesi!

Ha­nya di waktu tidur nyenyak saja kakinya tidak dikakukan karena dalam tidur ia terlupa. Kedua kakinya terasa kaku sekali, bahkan kalau dilonjorkan menimbul­kan rasa sakit-sakit lagi.

“Suci, apakah belajar silat begini tidak menjemukan? Jangan-jangan kalau sudah lulus, sekali berdiri memasang bhesi kedua kakiku lalu berakar di tanah dan tidak dapat dicabut lagi. Berapa lama aku harus melatih bhesi seperti ini?”

“Tergantung orangnya, sute. Akan tetapi menurut kata Ayah, engkau me­miliki daya tahan dan bakat yang luar biasa sehingga dalam beberapa hari lagi tentu Ayah akan mengajar lebih lanjut.”

“Mengajar apa?”

“Ilmu silat tentunya. Ilmu pukulan.”

“Wah, aku tidak suka.”

“Mengapa?”

“Ilmu saja kok ilmu memukul orang! Untuk memukul, menyiksa dan membunuh orang digunakan ilmu yang dipelajari. Alangkah kejinya!”

“Sute, kau ini bocah aneh sekali. Ilmu silat bukan semata-mata memukul orang. Memukul hanya merupakan sebuah di antara gerakan silat, di samping gerakan mengelak, menangkis, menendang, menyiku dan lain-lain.

Ilmu silat, menurut penjelasan Ayah, adalah ilmu tata gerak menjaga dari pada serangan lawan, juga ilmu kesehatan karena dengan latihan ilmu silat, jalan darah kita beredar de­ngan lancar dan betul mendatangkan kesehatan.

Selain itu, juga merupakan seni tari yang indah, dan terakhir merupakan latihan batin, meningkatkan har­ga diri dan memupuk sifat rendah hati.”

Han Han mendengarkan dengan melongo. Mereka duduk mengaso setelah berlatih kuda-kuda itu di dalam taman liar yang dipelihara oleh Sin Lian, duduk di atas rumput yang tebal.

Tak disangkanya bahwa puteri ketua pengemis ini dapat bicara seperti itu!

Disangkanya bahwa Sin Lian hanya pandai bersilat dan pandai memaki, galak, ganas, akan tetapi juga ramah sekali…….BERSAMBUNG
SUMBER: Microsoft reader

Tags: Han Hankho ping hooPendekar Super Sakti

Post Terkait

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An
Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 36), Pasang Bhesi di Kaki Bikin Han Han Bosan

4 November 2025
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An
Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 34), Jadi Sahabat Sin Lian Berlatih Silat

4 November 2025
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An
Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 33), Ada Ilmu Aneh Mendekam di Tubuh Han Han

4 November 2025
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An
Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 32), Lau Pangcu Heran dengan Ilmu Ajaib Han Han

28 Oktober 2025
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An
Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 31), Guru Silatnya Heran Han Han Masih Bersih

28 Oktober 2025
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An
Cerbung

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 30), Han Han punya Ilmu Aneh

28 Oktober 2025
Next Post
Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 1), Tragedi Keluarga Sie Bun An

Kho Ping Hoo Pendekar Super Sakti (Bab 36), Pasang Bhesi di Kaki Bikin Han Han Bosan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Populer

  • Pelaku Pembunuh Pedagang Buah-Camelan di Pasar Tanjung Akun FB Najmi Lutffiyah Tertangkap

    Pelaku Pembunuh Pedagang Buah-Camelan di Pasar Tanjung Akun FB Najmi Lutffiyah Tertangkap

    751 shares
    Share 300 Tweet 188
  • Heboh, Ayu Soraya Istri Ko Apex Ngaku Langsung Mual Lihat Rekaman Video Syur Dj Dinar Candy dengan Suaminya

    726 shares
    Share 290 Tweet 182
  • Bukan Eks Suami, Tapi Kerja Sebagai Pengangkut Buah Milik Korban, Tega Berbuat Sadis Karena Ini..!

    688 shares
    Share 275 Tweet 172
  • Video Syur Mirip Audrey Davis Anak David Naif Bikin Heboh, Ada 3 Klip Lohh!

    586 shares
    Share 234 Tweet 147
  • Heboh Video Selebgram Melon Gede Anastasya Khosasih di KDRT Kekasih, Tapi Netter Malah Bilang Gini!

    515 shares
    Share 206 Tweet 129
  • Inilah Nama Caleg Dapil Murung Pudak yang Lolos ke DPRD Tabalong 2024-2029, Gerindra Raih 2 Kursi

    446 shares
    Share 178 Tweet 112
  • Berpulangnya si Mantri Ramah dan Kocak: Profil Mantri Ibur Korban Kecelakaan di Sungkai Ketika Hadiri Haul Guru Sekumpul

    437 shares
    Share 175 Tweet 109
  • Industri Film Syur JAV Butuh Pemeran Pria, Lowongan Kerja Nih Bagi Pria Punya Burung Gede!

    420 shares
    Share 168 Tweet 105
  • Hasil Real Count Sementara DPRD Tabalong, Petahana Banyak Terpental, 6 Parpol Bersaing Unsur Pimpinan

    398 shares
    Share 159 Tweet 100
  • PT Adaro Energy Indonesia Tbk Buka Lowongan Baru, Ini Lokasi Kerjanya Kalau Diterima!

    380 shares
    Share 152 Tweet 95
  • Alamat Redaksi: Jl. H. Badaruddin, RT 1, No. 69, Tanta, Tabalong, Kalimantan Selatan, 71561
  • Telpon-WA: 0813-4839-3333
  • Email: bebasbaru@gmail.com

Category

  • Tokoh, Politik dan Investigasi
  • Post
  • Kriminal
  • Nasional dan Daerah
  • Internasional
  • Advetorial
  • Dunia Islam

Category

  • Otomotif
  • Tabloid
  • Lintas Kalimantan
  • Olaharga & Gaya Hidup
  • Gosip
  • Film
  • Cerbung

Info Iklan

  • Telp: 0813-4839-3333
  • Email: bebasbaru@gmail.com dan rudin_bebas@yahoo.co.id
  • Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Copyright ©2023 Bebas Baru
No Result
View All Result
  • Home
  • Headline
    • Tokoh, Politik dan Investigasi
    • Post
    • Kriminal
    • Nasional dan Daerah
    • Internasional
    • Advetorial
    • Dunia Islam
    • Otomotif
    • Tabloid
  • Lintas Kalimantan
  • Olahraga & Gaya Hidup
  • Hiburan
    • Gosip
    • Film
    • Cerbung

© 2018 JNews by Jegtheme.